Pengadilan Negeri Parigi Optimis Menuju Zona Integritas WBK

Reporter: Awal

SOALKAKITA Parigi Moutong, Pengadilan Negeri Parigi Kabupaten Parigi Moutong Sulawesi Tengah, optimis menuju zona integritas Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM).

Kepada awak media, Kamis (4/02) Ketua Pengadilan Negeri Parigi Dwi Sugianto SH mengungkap, pihanyka optimis membangun zona integritas WBK dan WBBM  di Kabupaten Parigi Moutong

“Kegiatan hari ini sebagaimana di canangkan oleh Kementrian Reformasi Birokrasi, selaku pimpinan serta para ASN mulai dari Hakim, Panitra, Sekertaris dan Seluruh Staf Pengadilan Negeri Parigi mendeklarasikan pembangunan zona integritas,”ujranya.

Ia menjelaskan, perancangan pembangunan zona integritas ini, sebagai bentuk pernyataan dari pimpinan kepada satuan kerja maupun instansinya.

“Untuk membangun zona integritas yang dilakukan oleh Ketua maupun seluruh jajaran, telah menandatangani Dokumen Pakta Integritas,”tuturnya.

Selain menandatangani dokumen itu, Kata Dwi, ada berbagai program yang suda terlaksana untuk mendorong terjadinya perubahan yang signifikan di Pengadilan Negeri Parigi.

“Sehingga upaya meningkatkan integritas dan performa aparat pengadilan lebih ke pelayanan masyarakat,” terangnya.

Ia menambahkan, proses pembangunan Zona Integritas pada Pengadilan Negeri Parigi dapat membangun dan mengimplementasikan program reformasi birokrasi secara baik.

Agar mampu kembangkan budaya kerja yang birokrasi Anti Korupsi berkinerja dan budaya birokrasi yang melayani publik secara baik di Pengadilan Negeri Parigi.

Dwi berharap, semoga pelayanan kepublik lebih di rasakan manfaatnya oleh masyarakat, khusunya Parigi Moutong, sehingga nilai pelayanan kita terhadap indeks persepsi korupsi tidak terbayang oleh masyarak saat ke pengadilan,” pungkasnya.

SOALKAKITA

Recent Posts

Penandatanganan Kerja Sama Rumah Hukum Tadulako dan Bincang Psikologi Hadirkan Layanan Pendampingan Psikologi Terintegrasi

Soalkakita, Palu - Dalam upaya memperkuat layanan hukum yang humanis dan menyeluruh, Rumah Hukum Tadulako…

1 hari ago

Sekda Parigi Moutong Buka Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil PSU Pilkada 2025

Parigi Moutong – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Parigi Moutong, Zulfinasran, membuka Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil…

4 hari ago

Jelang PSU, Sekda Zulfinasran Tekankan Netralitas ASN: Kepala OPD dan Camat Harus Jadi Pelopor

Soalkakita - Parigi Moutong, Menjelang pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang ( PSU ) Pemilihan Bupati dan…

2 minggu ago

Aliansi Masyarakat Parigi Moutong Gelar Aksi Damai “Bela Guru Tua” Tanggapi Penghinaan terhadap Ulama Karismatik

Soalkakita - Parigi Moutong, Aliansi Masyarakat Parigi Moutong yang tergabung dalam gerakan "Bela Guru Tua"…

2 minggu ago

Kompolnas Apresiasi Polri Berikan Pelayanan Terbaik, Jadikan Mudik Aman, Lancar, dan Nyaman

Soalkakita - Jakarta. Komisioner Kompolnas Irjen (Purn) Ida Oetari Poernamasari menyampaikan apresiasi kepada jajaran Polri…

2 minggu ago

Wabup Morut Pimpin Apel Pagi Pasca Cuti Bersama Idul Fitri Tahun 2025

Soalkakita - Morowali Utara, Wakil Bupati Morowali Utara H. Djira K. S.Pd, M.Pd pimpin apel…

2 minggu ago