Categories: Soal Palu

Aqsha Aulia, Pastiakan Ikut Calon Pemilihan Ketua HIPMI Palu

Reporter : Emil

SOALKAKITA , Palu – Aqsha Aulia dipastikan maju sebagai calon tunggal Pada pemilihan Ketua Umum Badan Pengurus Cabang (BPC) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kota Palu yang akan dilaksanakan pada 12 September 2020 mendatang.

Pengusaha muda yang baru berumur 28 tahun tergolong pengusaha sukses terlihat dari bisnis yang ia jalankan, yakni sebagai Owner “BATTLEBOOM STORE” salah satu Brand Store Lokal untuk Pakaian anak muda Kota Palu.

Sebelumnya, Aqsha Aulia atau lebih akrab disapa Dede ini, mendaftarkan dirinya sebagai calon Ketua HIPMI pada 29 Agustus 2020 beberapa waktu yang lalu, Dede Maju dengan Tagline “Kolaboraksi & bergerak” datang membawa kurang lebih 50 rekomendasi dukungan dari Pengurus BPC dan anggota yang Ber-KTA di kota Palu. 50 rekomendasi tersebut sebagian besar dari pengurus BPC HIPMI KOTA Palu dan Anggota HIPMI lainnya yang ber KTA di Kota Palu.

Aqsha  menjelaskan, saatnya  untuk  menggerakkan seluruh kekuatan Pengusaha Muda yang tergabung dalam Hipmi dan bersama-sama membangun kolaboraksi serta bergerak bersama Pemerintah Kota Palu dan HIPMI Hadir sebagai solusi bagi UMKM yang ada di Kota Palu.

“Ini merupakan awal bagi kita (Pengusaha Muda) untuk kolaboraksi dan bergerak serta mengambil peran dalam Pembangunan Kota Palu, Khususnya dalam penguatan dan peningkatan UMKM dengan melibatkan seluruh element pengurus Hipmi untuk membuat kolaboraksi bersama teman-teman HIPMI di daerah, Pungkasnya.

SOALKAKITA

Recent Posts

Penandatanganan Kerja Sama Rumah Hukum Tadulako dan Bincang Psikologi Hadirkan Layanan Pendampingan Psikologi Terintegrasi

Soalkakita, Palu - Dalam upaya memperkuat layanan hukum yang humanis dan menyeluruh, Rumah Hukum Tadulako…

1 hari ago

Sekda Parigi Moutong Buka Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil PSU Pilkada 2025

Parigi Moutong – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Parigi Moutong, Zulfinasran, membuka Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil…

4 hari ago

Jelang PSU, Sekda Zulfinasran Tekankan Netralitas ASN: Kepala OPD dan Camat Harus Jadi Pelopor

Soalkakita - Parigi Moutong, Menjelang pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang ( PSU ) Pemilihan Bupati dan…

2 minggu ago

Aliansi Masyarakat Parigi Moutong Gelar Aksi Damai “Bela Guru Tua” Tanggapi Penghinaan terhadap Ulama Karismatik

Soalkakita - Parigi Moutong, Aliansi Masyarakat Parigi Moutong yang tergabung dalam gerakan "Bela Guru Tua"…

2 minggu ago

Kompolnas Apresiasi Polri Berikan Pelayanan Terbaik, Jadikan Mudik Aman, Lancar, dan Nyaman

Soalkakita - Jakarta. Komisioner Kompolnas Irjen (Purn) Ida Oetari Poernamasari menyampaikan apresiasi kepada jajaran Polri…

2 minggu ago

Wabup Morut Pimpin Apel Pagi Pasca Cuti Bersama Idul Fitri Tahun 2025

Soalkakita - Morowali Utara, Wakil Bupati Morowali Utara H. Djira K. S.Pd, M.Pd pimpin apel…

2 minggu ago