Awal Tahun 2020 Harga Cabai Pasar Central Parigi Menurun

SOALKAKITA, Parigi Moutong- Diawal tahun 2020 harga cabai di pasar sentral Parigi menurun. Hal ini dikarenakan beberapa adanya factor diantaranya, tidak ada pengiriman pasokan cabai yang keluar daerah Parigi.

Pasokan dari 500 Kg sampai satu Ton tidak dapat dihabiskan dalam waktu sehari.

Hal ini diungkapkan oleh salah satu pedagang central, Ibu Munira,  mengungkapkan, pedagang pasar central parigi tidak dapat menghabiskan cabai dikarenakan kurangnya pembeli dan tidak ada supley cabai yang keluar daerah.

“Untuk aktivitas keseharian sendiri dari penjual sayuran berupa cabai, tomat, bawang dan sebagiannya dimulai pada pukul 04:00 Wita, namun tetaplah penghasilan dari masyarakt yang menjual tersebut menurun,” ujarnya.

Ia mengemukakan, turunnya pasokan harga cabai terjadi disetiap pasar malam yang ada dipedesaan. Hal ini juga menjadi pemicu masyarakat untuk tidak membeli ke pasar sentral karena adanya alternatif terdekat untuk mendapatkan beberapa bahan-bahan rumah tangga.

“Sehingga keingingan masyarakat untuk membeli kepada pedagang sayuran yang ada di Pasar Central Parigi kurang untuk pasokan harga sendiri seperti cabai dihargai Rp 15.000 setiap kilonya pada jenis cabai keriting sementara cabai kecil dihargai pasokan Rp 30.000,” jelasnya.

Lanjut dia, Selain itu kurangnya pemasukan cabai untuk Pasar Central Parigi sendiri dikarenakan telah dibukanya pengiriman untuk beberapa kota seperti ke kota Manado, Morowali, Luwuk dan bahkan Kalimantan.

“Ini juga menjadi penyebab menurunnya pendapatan kami, karena beberapa cabai itu telah dibukakan pengiriman ke beberapa daerah luar Parigi,” tutup dia.

SOALKAKITA

Recent Posts

Pengukuhan Pengurus Komisi Daerah Lanjut Usia (Lansia) Kabupaten Parigi Moutong periode 2026 – 2029.

Parigi Moutong - Mewakili Bupati Parigi Moutong H. Erwin Burase, Wakil Bupati Parigi Moutong H.…

1 hari ago

Kawal Agenda Pembangunan 2026, DPRD Parigi Moutong Serahkan Laporan Reses Masa Persidangan I

PARIGI MOUTONG – Agenda pembangunan Kabupaten Parigi Moutong tahun 2026 resmi diperkuat dengan penyerahan Laporan…

1 hari ago

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Parigi Moutong Dengan Agenda Laporan Reses Anggota DPRD Kabupaten Parigi Moutong Masa Persidangan I Tahun Sidang 2025-2026.

Parigi Moutong - Mewakili Bupati Parigi Moutong, Asisten I Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah…

1 hari ago

Pemkab Parigi Moutong Komitmen Tindaklanjuti Aspirasi Masyarakat dalam Laporan Reses DPRD 2026

PARIGI MOUTONG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Parigi Moutong menegaskan komitmennya untuk menanggapi secara serius setiap…

2 hari ago

Sinergi Polda Sulteng dan PWI : Jaga Stabilitas Melalui Pemberitaan Berimbang

PALU — Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Tengah, Inspektur Jenderal Polisi Endi Sutendi, menerima kunjungan silaturahmi…

6 hari ago

Kadis Koperasi Parigi Moutong Buka Musda Dekopinda, Dorong Digitalisasi dan Regenerasi Koperasi

PARIGI MOUTONG – Dinas Koperasi dan UKM Kabupaten Parigi Moutong secara resmi membuka kegiatan Musyawarah…

6 hari ago