PARIGI MOUTONG – Pj Bupati Parigi Moutong Richard Arnaldo memimpin upacara tanggal 17 bulan berjalan yang dilaksanakan di halaman kantor bupati, Selasa (17/10/2023).
Upacara diikuti oleh seluruh pejabat,staf PNS dan PTT di lingkup Pemda Kabupaten Parigi Moutong.
Pj Bupati melalui sambutannya menyampaikan mengapresiasi para peserta upacara walaupun hujan cukup deras tidak menyurutkan semangat para peserta upacara untuk tetap berdiri tegap sampai bendera merah putih dikibarkan.
Selesai upacara dilanjutkan sesi foto-foto bersama dengan Pj Bupati bersama para peserta upacara
(MC Parigi Moutong/DISKOMINFO/Ichal)
Parigi Moutong - Mewakili Bupati Parigi Moutong H. Erwin Burase, Wakil Bupati Parigi Moutong H.…
PARIGI MOUTONG – Agenda pembangunan Kabupaten Parigi Moutong tahun 2026 resmi diperkuat dengan penyerahan Laporan…
Parigi Moutong - Mewakili Bupati Parigi Moutong, Asisten I Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah…
PARIGI MOUTONG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Parigi Moutong menegaskan komitmennya untuk menanggapi secara serius setiap…
PALU — Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Tengah, Inspektur Jenderal Polisi Endi Sutendi, menerima kunjungan silaturahmi…
PARIGI MOUTONG – Dinas Koperasi dan UKM Kabupaten Parigi Moutong secara resmi membuka kegiatan Musyawarah…